RSS

Mengenal Budaya Betawi di Setu Babakan

Hari Ulang Tahun Jakarta yang ke- 484, sungguh sangat meriah. Dirayakan di setiap sudut kota Jakarta. Budaya Betawi sangat kental di bulan Juni ini. Mulai sibuknya pengusaha ondel-ondel, hingga pedagang makanan khas Betawi, kerak telor. Mereka mempersiapkan segala sesuatu untuk merayakan HUT Jakarta dari jauh-jauh hari.

Pengurus Lembaga Pengelola Kesenian Betawi, dr. H. Sibroh Malisi mengatakan, semakin tua usia kota Jakarta, semakin unik pula kotanya. Mulai dari jumlah penduduk yang semakin meningkat, masalah krusial yang kerap mendatangi kota Jakarta, seperti macet, tawuran antar pelajar, banjir, dan masalah-masalah lainnya. Meski begitu, banyak juga penduduk kota lain yang datang ke Jakarta. Dengan kata lain Jakarta mempunyai daya tarik tersendiri untuk memikat penduduk kota lain untuk berpindah ke kota yang krusial akan masalah ini.

Di Kampung Betawi atau lebih sering didengar Setu Babakan, juga tak ketinggalan merayakan hari jadi Jakarta. Biasanya, di sini mengadakan acara rutin setiap hari Sabtu dan Minggu. Kegiatan ini difasilitasi oleh Sudin Kebudayaan Kota Administrasi Jakarta Selatan, gratis untuk pengunjung. Khusus untuk HUT Jakarta, malam sebelumya (21/6), di Setu Babakan mengadakan acara syukuran, berdoa , serta kegiatan yang lain untuk masyarakat Jakarta, para pemimpin terdahulu. Read the rest of this entry »

 
Leave a comment

Posted by on July 3, 2011 in Job

 

Kerak Telor Tetap Jadi Pilihan

Bang Udin Salahsatu Penjual Kerak Telor di Setu Babakan

Siapa yang tidak kenal dengan makanan khas Budaya betawi bernama Kerak telor.  Makanan  lezat warisan Budaya Betawi ini, selalu hadir disetiap acara peringatan Hari Ulang Tahun Jakarta.

Tepat dengan HUT  Jakarta ke -484, kawasan Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan, Srengseng Sawah  Jagakarsa, Jakarta Selatan  mengadakan berbagai pergelaran Budaya Khas Betawi. Tak ketinggalan kuliner khas Budaya Betawi ini selalu menemani para pengunjung Setu Babakan.

Read the rest of this entry »

 
Leave a comment

Posted by on July 3, 2011 in Job

 

Pergaulan Bebas dan Aborsi oleh Mamah Dedeh

Pergaulan Bebas dan Aborsi oleh Mamah Dedeh

Pergaulan Bebas

Dalam pandangan islam mengenai pergaulan bebas, semua sudah ada penjabarannya didalam Al-Quran. Didalam Al-Quran pada dasarnya laki – laki dan perempuan harus  berpisah. Jika laki – laki dan perempuan sudah salah cara bergaulnya, itu sama saja dengan binatang. Yang membedakan itu, Allah SWT berfirman “Robbanna Maakholaktsahaadza batila…” Yang Allah ciptakan itu tidak akan sia – sia. Binatang merangkak, kepala tempat otak, kemaluan tempat birahi, manusia  berdiri tegak otak diatas kemaluan tempat nafsu ada dibawah. Artinya, jika manusia yang otaknya tidak dipakai dan hanya memakai nafsu, apa bedanya dengan binatang. Makanya, didalam Islam kenapa harus ada pernikahan, pinangan dan memang haram hukumnya bila kita bergaul bebas, semua harus ada aturannya. Memberikan warna pendidikan kepada anak ada empat faktor yaitu faktor keluarga, faktor sekolah faktor lingkungan, dan faktor tontonan atau bacaan. Bagaimana caranya yaitu  pertama caranya didalam keluarga sehabis sholat memperbanyak membaca Al-Quran, memberikan ceramah Islami kepada anak, mendengarkan lagu – lagu yang islami. Read the rest of this entry »

 
Leave a comment

Posted by on July 3, 2011 in Job

 

Pasta Panggang

Pasta Panggang

Pasta Panggang

Bahan :

2 liter air

250 gram macaroni panjang

1 sdm minyak goreng

6 butir telur

500 ml susu cair

Read the rest of this entry »

 
Leave a comment

Posted by on May 31, 2011 in Resep2 Maknyuuuss

 

Gallery

 
Leave a comment

Posted by on May 31, 2011 in Gallery

 

Penne Carbonara

Penne Carbonara

 

Penne Carbonara

Bahan :

2 ltr air

1 sdm minyak goring

250 gram pasta bentuk penne

Read the rest of this entry »

 
Leave a comment

Posted by on May 31, 2011 in Resep2 Maknyuuuss

 

Spaghetti Bolognaise

SPAGHETTI BOLOGNAISE

Spaghetti Bolognaise

Bahan :

2 ltr air

1 sdm minyak goreng

250 gram spaghetti  kering

Read the rest of this entry »

 
Leave a comment

Posted by on May 31, 2011 in Resep2 Maknyuuuss

 

Wara Wiri

 
Leave a comment

Posted by on May 31, 2011 in Wara Wiri

 

Semangat yang Tak Pernah Mati

Ferrasta 'Pepeng' Soebardi

Pemilik nama lengkap Ferrasta Soebardi ini tentu sudah tak asing lagi bagi kita. Sosoknya yang menyenangkan, cerdas, humoris, akrab, dan bersahaja selalu melingkungi kehidupan pria kelahiran Sumenep, 23 September 1954 ini. Pepeng, begitu ia biasa dipanggil, masih saja melemparkan senyuman manisnya kepada saya bersama beberapa teman yang sore itu mengunjunginya.

Read the rest of this entry »

 
Leave a comment

Posted by on May 30, 2011 in Job

 

IBBAMNAS 2011

Team Group C dari ANTV

Invitasi Bola Basket Antar Media Nasional (IBBAMNAS) 2011 yang diselenggarakan oleh SIWO PWI ( Seksi Wartawan Olahraga Persatuan Wartawan Indonesia) dalam rangka memperingati hari Pers ini bergulir kembali. Babak penyisihan hingga semifinal berlangsung sejak 11 April – 15 April 2011, di GOR Bulungan, Jakarta. Sementara untuk partai final digelar di Gedung Basket Gelora Bung Karno Jakarta.

Read the rest of this entry »

 
Leave a comment

Posted by on May 30, 2011 in Job